Ayam Gepuk Pak Gembus yang Punya 462 Cabang
Kuliner

Kalian sudah pernah mencoba 10 kuliner pedas yang terkenal di Indonesia ini?

WowKeren - Berasal dari Yogyakarta, Ayam Gepuk Pak Gembus terkenal hingga seluruh penjuru Tanah Air bahkan Asia. Saat ini, usaha telah memiliki 462 cabang se-Asia Tenggara.

Untuk menemukan Ayam Gepuk Pak Gembus yang asli kalian tidak akan kesulitan. Pasalnya, rumah makan ini memiliki banner berwarna kuning yang mencolok dengan gambar ayam memegang pemukul di bagian tengah.

Menu yang ditawarkan terbilang sederhana dan cukup beragam. Ada ayam, tempe, tahu, sate kulit, sate ati-ampela dan sate usus. Sama seperti lainnya, tingkat kepedasan di sini dapat ditentukan sendiri. Sambal yang dituang pada ayamnya dibuat setelah pembeli memesan. Satu hal yang unik adalah sambal Ayam Gepuk Pak Gembus ini menggunakan kacang mede.

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait