Pupuk Kandang
Getty Images/Joshua McCullough
SerbaSerbi

Pupuk non-organik biasanya menggunakan zat kimia yang berfungsi untuk menambah nutrisi. Namun bahan kimia ini kerap memberikan dampak buruk bagi tanah.

WowKeren - Siapa yang tak kenal pupuk kandang? Pupuk yang satu ini merupakan idolanya para petani karena murah. Sumber dari pupuk ini berasal dari kotoran hewan ternak, seperti sapi, kambing, domba, ayam, dan babi. Pupuk kandang mengandung fosfor, nitrogen, kalium, magnesium, belerang, kalsium, besi, natrium, molibdenum, dan tembaga. Kandungan tersebut sangat baik untuk menyburkan tanah.

Selain itu, unsur hara yang terdapat di dalam pupuk kandang juga bagus untuk makanan tanaman di dalam tanah. Ada dua jenis pupuk kandang, yaitu pupuk dingin dan panas. Pupuk dingin berasal dari kotoran hewan yang diurai mikroorganisme secara perlahan. Jenis ini biasanya ada pada korotan babi, kerbau, dan sapi. Di sisi lain, pupuk panas terjadi akibat penguraian yang cepat, seperti yang terjadi pada kotoran ayam, kambing, dan kuda.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait