Book Mountain Library di Belanda
Travel

Perpustakaan dengan desain keren ini bakal bikin kalian kagun dengan bangunannya.

WowKeren - Masih di Belanda, terdapat perpustakaan yang punya desain super unik yakni Book Mountain. Perpustakaan ini dirancang oleh perusahaan arsitektur bernama MVRDV dengan berbentuk seperti gunungan. Perpustakaan ini juga memiliki bangunan luar yang menyerupai piramida yang terbuat dari kaca. Hal ini berguna untuk mengurangi penggunaan listrik di siang hari.

Book Mountain dikenal sebagai lingkungan untuk pusat pendidikan dan pernah menjadi perpustakaan terbaik di Belanda dan memenangkan sejumlah penghargaan lainnya seperti Red Dot Design 2013 dan Dutch Wood Award 2012. Siapa yang tertarik berkunjung ke sini?

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait