Monitor
Tekno

Tanpa disadari, sebenarnya ada beberapa benda di rumah yang dapat menyebabkan sinyal WiFi melemah. Penasaran apa saja itu? Langsung saja yuk simak informasi selengkapnya berikut ini.

WowKeren - Benda di rumah selanjutnya yang dapat menjadi penyebab WiFi lemot adalah monitor teknologi nirkabel dengan frekuensi 2,4 GHz yang sama dengan WiFi. Sama seperti pada kasus microwave, dua atau lebih perangkat elektronik yang memiliki frekuensi sama tidak akan bisa bekerja dengan maksimal. Akibatnya, monitor dapat menyebabkan sinyal WiFi melemah jika diletakkan berdekatan dengan router.

Tapi tenang, sebab Anda tetap bisa mengakalinya kok. Cara pertama, Anda bisa menempatkan monitor dengan frekuensi tersebut berjauhan dengan router. Yang kedua, sebaiknya gunakan laptop atau monitor yang memiliki frekuensi lebih rendah dari WiFi yang Anda gunakan. Dengan begitu, sinyal WiFi di rumah Anda akan tetap kuat dan aktivitas berselancar di internet takkan terganggu.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait