Jang Dong Yoon dan deretan aktor serta aktris ini selain mampu dalam berakting, mereka juga merupakan seorang sutradara. Bahkan ada yang telah memiliki banyak karya.
- Jun 8, 2023
Pada tahun 2017, Cha Tae Hyun memulai debut sutradara lewat drama "Hit the Top" yang mana ia juga menjadi pelakon utamanya. Lantas, ia juga menjadi asisten sutradara variety drama “Greatest One-Shot.” Ia sempat berbagi perasaannya mengenai menjadi aktor atau sutradara. “Sebagai seorang aktor, saya ingin berhenti syuting sebuah adegan, tetapi sebagai sutradara, saya ingin mengambil beberapa adegan lagi,” tukansya.
(wk/rosi)