Jangan Minum Teh Setelah atau Sebelum Obat
Health

Jangan salah langkah, ya. Hindari 10 makanan ini saat kalian minum obat.

WowKeren - Minuman selanjutnya adalah teh. Kandungan zat tanin yang terdapat dalam teh dapat mengikat senyawa aktif obat sehingga sukar untuk diadopsi dan diserap tubuh. Selain itu, beberapa jenis antibiotik, seperti enoxacin dan ciprofloxacin dapat menurunkan kemampuan dan kecepatan memproses dan mengeluarkan kafein dari tubuh.

Nah, jika kalian mengonsumsi obat terutama kedua antibiotik tersebut, dapat meningkatkan resiko efek samping seperti sakit kepala, serangan cemas dan peningkatan detak jantung. Maka, terus hati-hati, ya.

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait