Membuat dan Menghias Masker
SerbaSerbi

Penyelenggaraan lomba untuk memperingati HUT RI tahun ini akan sulit dilakukan karena dapat meningkatkan risiko penularan virus Corona. Meski demikian, ada beberapa lomba seru dan minim interaksi yang tetap bisa Anda lakukan. Penasaran apa saja itu?

WowKeren - Masker menjadi salah satu peralatan yang wajib digunakan saat beraktivitas di luar rumah di tengah pandemi virus Corona. Oleh sebab itu, pasti seru jika Anda mengajak para tetangga untuk mengadakan lomba membuat dan menghias masker.

Minta peserta lomba untuk membuat masker kain sederhana yang dijahit dengan tangan. Bebaskan mereka berkreasi untuk membuat dan menghiasnya serta jangan lupa untuk memberikan peraturan tertentu. Bila sudah, masker tersebut boleh disimpan oleh masing-masing peserta atau sumbangkan pada orang-orang yang membutuhkan di luar sana.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait