Sagu Lempeng, Teman Minum Kopi
Kuliner

Makanan dari sagu ini enggak kalah nikmat dari kuliner Indonesia lainnya.

WowKeren - Sagu lempeng merupakan jajanan dari sagu yang unik banget. Pembuatannya dengan cara dibakar dalam cetakan batu atau tanah liat bernama forna. Bentuknya seperti lempengen padat yang berwarna kecokelatan.

Sebelum dibakar, biasanya tepung sagu harus di ayak terlebih dahulu hingga 3 kali sampai halus. Proses pembakarannya juga membutuhkan waktu sekitar 30 hingga 60 menit, lho. Sagu lempeng cocok banget buat teman minum kopi saat sore hari.

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel