Saat Liburan Ibu Hamil Hendaknya Ditemani oleh Pasangan, Jangan Pergi Sendiri
Travel

Pergi berlibur saat hamil tentu jadi aktivitas yang menyenangkan, apalagi jika ditemani pasangan. Tapi selama liburan, para ibu hamil sebaiknya tetap waspada dan hati-hati. Dan ada baiknya untuk memperhatikan tips-tips seperti berikut ini.

WowKeren - Saat hamil, ada banyak hal yang sebaiknya tidak dilakukan oleh wanita. Misalnya tidak boleh mengangkat beban berat, tidak boleh terlalu lelah, harus banyak beristirahat dan sebagainya. Karena itulah, jadi ibu hamil biasanya akan sangat disayang maupun dimanja. Sehingga akan ada banyak orang yang bersedia membantu.

Jadi, pastikan untuk meminta bantuan orang terdekat saat pergi berlibur ya. Ajak pasangan, keluarga atau teman untuk pergi berlibur bersama. Sebab mengajak partner akan sangat memudahkan perjalanan kalian, khususnya dalam hal menjaga, membantu mengangkat barang berat hingga mengurus hal-hal yang melelahkan lainnya. Sebaiknya jangan pergi liburan sendiri saat sedang hamil ya.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait