Telur
Pixabay
Health

Jika kalian mengidap anemia, sebaiknya konsumsi makanan tinggi zat besi ini agar jumlah sel darah merah semakin bertambah. Selain itu asupan gizi yang lain juga wajib dipenuhi. Apa saja?

WowKeren - Satu butir telur ternyata mengandung 1.02 miligram zat besi. Tentunya, ini menjadi kabar baik bagi pengidap anemia. Selain mudah didapatkan, telur ternyata ampuh mengurangi gejala anemia.

Bukan hanya zat besi, telur juga terkenal dengan kandungan proteinnya yang tinggi serta antioksidan untuk menangkal radikal bebas. Telur juga mudah diolah menjadi berbagai menu masakan. Namun, akan lebih baik jika kalian mengonsumsinya dengan cara direbus dan bukannya digoreng. Kalian juga harus memerhatikan porsi makan telur ya.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait