Yogurt Rendah Lemak
Kuliner

Beberapa makanan yang dianggap sehat sebenarnya tidak benar-benar sehat. Bahkan makanan yang dicap sehat bahkan diketahui mengandung tinggi gula. Hal ini tentu tidak baik buat kesehatan.

WowKeren - Yogurt rendah lemak dikenal sehat, namun ternyata makanan satu ini mengandung gula yang cukup tinggi. Yogurt yang baik dikonsumsi sebenarnya adalah greek yogurt yang rasanya plain. Ada banyak jenis yogurt bahkan ada yang memiliki rasa, namun ternyata yogurt tersebut tinggi gula.

Yogurt rendah lemak yang katanya juga baik untuk diet ternyata kandungan gulanya sangat tinggi. Dalam 1 cup kecil (245 gram) yogurt rendah lemak memiliki kandungan gula sebanyak 45 gram. Kandungan gula tersebut setara dengan takaran 11 sendok teh. Walaupun rendah lemak tapi tinggi gula sama saja sia-sia saat mengonsumsinya.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel