Menggunakan Kloset Jongkok Hanya Membutuhkan Sedikit Energi
Health

Posisi jongkok pada saat BAB juga lebih disarankan oleh dokter, apa lagi manfaatnya?

WowKeren - Salah satu manfaat menggunakan kloset jongkok bisa dilihat dari seberapa banyak energi yang kita gunakan untuk BAB. Dengan menggunakan kloset jongkok, kita hanya melepaskan sedikit energi dibandingkan dengan BAB di kloset duduk.

Sebuah penelitian yang dipublikasikan pada tahun 2003 menyebutkan bahwa kloset jongkok membuat manusia melepaskan sedikit energi dibanding dengan kloset duduk. Selain itu, waktu BAB menggunakan kloset jongkok juga disebut lebih cepat daripada BAB menggunakan kloset duduk.

(wk/silm)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait