BAB Lebih Lancar Jika Menggunakan Kloset Jongkok Dibanding Kloset Duduk
Health

Posisi jongkok pada saat BAB juga lebih disarankan oleh dokter, apa lagi manfaatnya?

WowKeren - Manfaat kedua menggunakan kloset jongkok adalah untuk memperlancar proses BAB. Beda dengan pada saat menggunakan kloset duduk, menggunakan kloset jongkok bisa membuatmu lebih mudah mengeluarkan feses.

Hal itu terjadi bukan tanpa alasan. Saat kita berdiri, usus besar akan ditekan ke atas oleh otot puborectalis sehingga feses tidak mengalir sampai saatnya dibuang. Saat menggunakan kloset jongkok, otot tersebut akan mengendur sehingga proses pengeluaran feses menjadi lebih lancar. Hal itu berbeda dengan pada saat menggunakan kloset duduk. Tekanan otot puborectalis hanya mengendur sebagian saja, membuat proses BAB menjadi tidak lancar.

(wk/silm)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait