Chuck
Kuliner

Daging steak yang disajikan oleh restoran memiliki jenis daging yang berbeda-beda. Jenis daging akan menentukan rasa, teknik memasak dan yang terutama harga dari menu daging steak yang ingin kita pesan.

WowKeren - Daging chuck merupakan bagian paha atas, bahu, dan punuk sapi. Bagian ini memiliki ketebalan sekitar 2-3 cm. Karena memiliki banyak jaringan ikat, maka saat dimasak daging ini cenderung meleleh dan bisa mengeluarkan aroma yang khas. Umumnya, bagian ini diolah menjadi bakso, semur, atau sup.

Bagian daging ini mempunyai teskturnya yang kenyal. Selain itu bagian ini mempunyai tekstur yang berurat serta kasar sehingga kalian juga memerlukan waktu yang cukup lama untuk membiarkan dagingnya menjadi lebih empuk.

Intip juga artikel ini yuk untuk mengetahui beberapa tips mengolah daging agar rendah kolestrol. Selain itu, kalian juga bisa menyimak artikel ini untuk mengetahui tips menyimpan daging yang melimpah agar awet dan tetap berkualitas.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel