Meringankan Pembengkakan
pxhere.com
Health

Berbagai nutrisi penting yang ada di dalam daun kelor memiliki sejumlah manfaat untuk ibu hamil. Penasaran apa saja khasiatnya? Simak informasi lengkapnya dalam artikel berikut ini.

WowKeren - Ibu hamil tua biasanya akan mengeluhkan pembengkakan yang terjadi pada tubuhnya. Untuk mengatasi hal ini, Anda bisa mulai mengkonsumsi daun kelor yang terbukti dapat menghambat perkembangan edema. Edema sendiri merupakan kondisi membengkaknya jaringan tubuh karena penumpukan cairan.

Sebuah penelitian dari Dakar Medical menyatakan bahwa pengobatan dengan ekstrak daun kelor yang memiliki sifat anti inflamasi dapat menghambat perkembangan edema secara signifikan. Penelitian ini juga membuktikan bahwa ekstrak kelor setara dengan obat anti inflamasi yang manjur seperti indometasin.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait