Enzy Storia bagikan kumpulan foto-foto yang diabadikannya belakangan ini, potret kehidupan usai menikah dan pindah ke Amerika bikin nagih hingga diminta spill sering-sering.
Enzy Storia dikabarkan akan segera bertolak ke Amerika Serikat mengikuti sang suami, Molen Kasetra yang diketahui berprofesi sebagai Diplomat di Washington, D.C.
Enzy Storia memperlihatkan sederet keakraban dirinya dengan keluarga sang suami, Molen Kasetra. Jarang diumbar, sikap orangtua dan adik Molen ke Enzy juga ikut disorot.
Ada Jessica Mila, Yuki Kato dan Vidi Aldiano Cs, Enzy Storia bak gelar acara pamitan bareng bestie usai dicurigai bakal segera diboyong suami ke Amerika pasca menikah.
Jessica Mila rupanya sempat curhat soal pernikahan Enzy Storia sang sahabat ketika sedang dirias oleh salah satu MUA-nya. Sang Mua pun membongkar curhatan sedih Mila tersebut.
Enzy Storia tengah getol bagikan potret hingga video kala bulan madu di Bali bareng sang suami. Di sela-sela bulan madunya, Enzy Storia dan suami sempat lakukan treatment adat Bali yang merupakan sambutan dari pihak hotel. Seperti apa?
Febby Rastanty mengucapkan terima kasih kepada Enzy Storia melalui unggahan terbarunya di Instagram. Respons Enzy yang tak kalah haru sontak menyita perhatian netter.
Enzy Storia bagikan video baru di laman media sosial miliknya yang berkaitan dengan momen bulan madunya dengan sang suami, Molen Kasetra. Namun aksi tak terduga Enzy saat koprol bikin banyak orang salfok.
Enzy Storia sempat mengomentari hasil riasan wajah MUA di momen pernikahannya. Ia takjub dan bingung sendiri ketika melihat hasil riasan wajahnya yang cantik manglingi bak boneka hidup.
Salah satu sahabat Enzy Storia kembali menuliskan pesan yang begitu manis dan haru untuk pernikahan sang artis, seraya sisipkan pujian untuk ketampanan Molen Kasetra yang disanjungnya maksimal.
Enzy Storia mengakui kesalahannya itu lewat unggahan di Instagram Story. Bintang film 'Hello Ghost' itu ngakak karena ada saja netizen yang menyadari kesalahannya.
Enzy Storia kabarnya akan segera pindah ke Amrik hingga membuat fans merasa kehilangan. Bukan cuma fans, Enzy juga mellow ketika dimen tion di postingan terkait momen bareng geng 'Tonight Show'.
Maulana Kasetra suami Enzy Storia menuai sorotan usai video ngedance di pesta pernikahan viral. Tampan dan charming, Maulana dibela mirip aktor Korea ketimbang Ragil Mahardika.
Beredar video ketika Yakup Hasibuan suami Jessica Mila menyampaikan pidato dan doa haru untuk pernikahan Enzy Storia bersama Molen Kasetra. Satu dari doa Yakub itu adalah soal momongan.
Enzy Storia bagikan beberapa foto detail dekorasi pernikahannya di saah satu resort mewah di Bali. Hal yang mencuri perhatian dari postingan Enzy Storia ini yakni benda mungil yang ada meja tamu. Apa itu?
Enzy Storia dibuat takjub usai melihat salah satu foto di momen resepsi pernikahannya dengan Molen Kasetra di Bali, ternyata potret tersebut adalah hasil jepretan Gading Marten.
Mikha Tambayong rupanya turut hadir di resepsi pernikahan Enzy Storia yang digelar di Bali. Dalam kesempatan itu, Mikha Tambayong memilih kenakan setelan bernuansa hitam dengan model terbuka biarkan beberapa bagian tubuhnya terpampang nyata.
Hesti Purwadinata bagikan foto-fotonya saat kondangan ke acara resepsi pernikahan Enzy Storia dengan Molen Kasetra. Celetukan soal datang bareng Mr. Crab bikin ngakak brutal usai tahu faktanya.
Setelah bombardir foto-foto, Enzy Storia akhirnya rilis video acara resepsi pernikahannya yang digelar di Bali pada Jumat (26/5) kemarin. Netter dibuat terpesona hingga sebut resepsi Enzy adalah idaman semua wanita.
Gading Marten dan sahabat Enzy, Medina Dina sempat digosipkan pacaran. Kini, beredar momen akrab Gading dan Medina kala menghadiri resepsi Enzy di Bali kemarin, Jumat (26/5).