Ibu Menyusui Sebaiknya Banyak Makan Ikan Salmon Agar Menghasilkan ASI yang Berkualitas
Health

ASI eksklusif sangat penting perannya untuk tumbuh kembang bayi. Karena itu, ibu yang sedang menyusui membutuhkan makanan sehat agar bisa menghasilkan ASI yang sehat dan bernutrisi.

WowKeren - Salmon dikenal sebagai salah satu jenis ikan dengan banyak sekali kandungan baik. Selain dianjurkan dimakan untuk ibu hamil, ikan salmon juga sangat baik untuk ibu yang sedang menyusui. Hal ini disebabkan karena ikan salmon mengandung DHA yang dapat meningkatkan produksi ASI dan membuatnya jadi lebih bergizi. Hal ini juga baik untuk perkembangan saraf bayi.

Selain bermanfaat untuk si kecil, DHA juga dapat membuat suasana hati ibu jadi lebih menyenangkan sehingga bisa mencegah depresi. Karena itu, ibu dalam masa menyusui setelah melahirkan dianjurkan untuk mengkonsumsi setidaknya 12 ons salmon setiap pekannya.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait