'Kill Boksoon' bercerita tentang pembunuh legendaris industri pembunuh bayaran Gil Bok Soon (Jeon Do Yeon), yang juga seorang ibu tunggal dengan anak perempuan berusia 10 tahun.
Belum lama ini Jeon Do Yeon tampil dalam drama populer tvN 'Crash Course in Romance' yang mana sempat mendapatkan kritikan karena dinilai terlalu tua untuk karakernya.
Jeon Do Yeon berkomentar bahwa hubungannya dan Jung Kyung Ho yang sebenarnya tidak jauh dari dinamika di drama 'Crash Course in Romance'. Namun, diakuinya bahwa ia sempat menghindari sang aktor.
Kang Na Eon memerankan karakter Bang Su A yang selalu merasa tersaingi dengan Nam Hae E (Roh Yoon Seo). Memiliki pipi chubby, Kang Na Eon juga membuat penonton kagum karena memiliki kaki yang jenjang. Tinggi aslinya ternyata tak terduga.
Jeon Do Yeon menyatakan bahwa menurutnya genre komedi romantis tidak hanya untuk anak muda berusia 20-an dan 30-an namun juga bisa dilakukan oleh aktor yang lebih tua.
Foto-foto yang memperlihatkan seluruh tubuh Kang Na Eon diunggah ke komunitas online Korea dan menarik perhatian publik. Banyak merasa takjub melihat proporsi tubuhnya.
Post Roh Yoon Seo di Instagram pribadinya yang menyinggung tamatnya drama 'Crash Course in Romance' mendapatkan komentar Lee Chae Min dan Lee Min Jae selaku lawan mainnya.
Penampilan Shin Jae Ha yang memerankan psikopat di tvN 'Crash Course in Romance' mendapatkan sanjungan Media Korea usai drama telah menayangkan episode terakhir.
'Crash Course in Romance' mengakhiri penayangan dengan catatan rating 17 persen. Angka itu menjadikan serial ini menjadi drama dengan catatan rating keenam tertinggi sepanjang sejarah tvN.
Jung Kyung Ho dan Sooyoung sudah berpacaran selama 10 tahun terakhir. Kedua selebriti itu juga kerap kepergok kencan publik berdua maupun dengan pasangan lainnya.
Shin Jae Ha membagikan beberapa potret baru di akun Instagram pribadinya untuk mengucapkan selamat tinggal dengan drama tvN 'Crash Course in Romance' yang membuatnya disorot belakangan.
Sang penulis Yang Hee Seung berterima kasih kepada pemirsa atas cinta dan dukungan yang tak terduga, meskipun mengakui bahwa dirinya mungkin 'menjadi terlalu rakus'.
Slot Sabtu-Minggu malam yang ditinggalkan 'Crash Course in Romance' bakal digantikan oleh 'Pandora: Beneath the Paradise' yang dibintangi Lee Ji Ah mulai 11 Maret mendatang.
Jung Kyung Ho yang tenggelam dengan sempurna ke dalam karakternya sebagai Choi Chi Yeol, menunjukkan kemampuan akting yang luar biasa yang membuat pesona drama tersebut semakin menonjol.
'Crash Course in Romance' bercerita tentang kisah cinta yang tidak biasa antara Nam Haeng Sun, seorang mantan atlet nasional yang sekarang menjalankan toko lauknya sendiri, dan Choi Chi Yeol seorang instruktur bintang di bidang pendidikan swasta elit
Pada penghujung 'Crash Course in Romance', karakter Jung Kyung Ho dan Jeon Do Yeon melakukan adegan ciuman yang langsung viral menjadi pembahasan para penonton. Ending drama ini mengingatkan pada Yoon Eun Hye dan Joo Ji Hoon di 'Princess Hours'.
Akting Kang Na Eon di 'Crash Course in Romance' baru-baru ini menuai sorotan dari jurnalis Korea Selatan. Mereka secara khusus menyoroti akting emosionalnya yang realistis pada episode terbaru.
'Crash Course in Romance' menceritakan kisah cinta tidak biasa antara Nam Haeng Sun (Jeon Do Yeon), mantan atlet nasional dan Choi Chi Yeol (Jung Kyung Ho), seorang instruktur populer.
Shin Jae Ha diduga kembali memerankan antagonis utama di drama 'Taxi Driver 2' usai teori para penggemar di 'Crash Course in Romance' bahwa ia pembunuh asli terbukti benar.
Beberapa potret masa muda Jeon Do Yeon sontak langsung menjadi perbincangan menyusul kepopuleran drama tvN 'Crash Course in Romance' yang ia bintangi saat ini.